Visi & Misi
VISI
“Mewujudkan Kabupaten Klaten yang Maju, Mandiri dan Berdaya Saing”
MISI
- Mewujudkan Sumber Daya Manusia yang Cerdas, Sehat dan Berbudaya
- Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik dan bersih.
- Meningkatkan dan mengembangkan ekonomi daerah yang lebih produktif, kreatif, inovatif dan berdaya saing berlandaskan ekonomi kerakyatan yang berbasis pada potensi lokal.
- Meningkatkan kapasitas prasarana sarana publik dan penyediaan kebutuhan sosial dasar masyarakat.
- Meningkatkan kapasitas pengelolaan dan kelestarian sumber daya alam yang selaras dengan tata ruang wilayah.
- Mewujudkan tatanan kehidupan masyarakat yang berakhlak, berkepribadian dan berbudaya.
- Meningkatkan kapasitas pengarusutamaan gender dan perlindungan anak.
- Meningkatkan Kapasitas Pelayanan Publik